Senin, 08 Agustus 2011

Tips Menghilangkan Bulu Ketiak

Saat kita mulai beranjak remaja, maka akan timbul bulu-bulu di beberapa daerah tubuh termasuk ketiak. Bulu diketiak ini timbul karena munculnya beberapa hormon menuju kedewasaan di usia remaja pada pria dan wanita. Bagi beberapa orang bulu ketiak ini sering menggangu karena menimbulan beberapa masalah yang terkait dengan kesehatan atau kerapian. Banyak pula yang mencukur bulu ketiak mereka karena alasan sebagai berikut :

1.  Menghindari Basah Pada Ketiak.


1


Banyaknya bulu di ketiak membuat ketiak menjadi lebih panas sehingga untuk menghilangkan panas di ketiak, kulit mengeluarkan cairan yang disebut keringat. Keringat ini sangat mengganggu karena dapat menimbulkan basah pada baju di daerah ketiak.

2.  Menghilangkan Bau Tak Sedap.

Seperti yang gw katakan diatas bahwa banyaknya bulu diketiak akan menimbulkan keringat yang cukup banyak. Jika badan tidak dirawat dengan baik ditambah dengan adanya keringat maka akan menjadi sarang bakteri yang membuat aroma tubuh menjadi tidak sedap.

3.  Mengefektivitaskan Penggunaan Deodoran

Saat bulu ketiak kita lebat pasti dengan otomatis kita akan memakai deodaran dengan porsi yang berlebih. Hal ini bisa membuat efektivitas penggunaan deodoran menurun dan pemborosan. Dengan mencukur bulu ketiak maka penggunaan deodoran akan lebih efektif dan lebih hemat.

4.  Higienis
Bagi seseorang yang menuntut untuk melakukan pekerjaan yang dapat mengeluarkan keringat yang berlebih maka dengan mencukur bulu ketiak akan dapat menjaga kehigienisan badan Anda.

Untuk menghilangkan bulu ketiak pun ada banyak caranya, sebagai berikut :

1.  Mencukur

Ini merupakan cara termudah untuk menghilangkan bulu ketiak. Mencukur dengan cara yang salah pun bisa menimbulkan efek yang tidak mengenakan seperti penghitaman pada kulit ketiak. Bulu yang dihilangkan dengan cara ini pun akan langsung tumbuh keesokan harinya. Cara mengcukur ketiak yang benar adalah sebagai berikut :

Pertama = oleskan krim diketiak sebelum mencukur atau bila gak punya, shampo bisa digunakan sebagai pengganti  krim.

Kedua = gunakan pisau cukur yang tajam untuk mencegah luka pada kulit saat mencukur.

Ketiga = mencukur harus searah dengan pertumbuhan bulu.

Keempat = harus hati-hati agar Anda tidak sengaja melukai kulit ketiak Anda.

Kelima = Setelah mencukur, oleskan pelembab agar kulit ketiak terasa sejuk dan mengurangi iritasi pada kulit.

2.  Waxing

Waxing atau Sugaring adalah metode yang bagus untuk menghilangkan bulu ketiak dan pertumbuhan bulu ketiak tergolong lama jika kita melakukan waxing. Waxing dapat dilakukan di salon kecantikan atau dilakukan sendiri dirumah. Efek negatif dari waxing biasanya adalah rasa sakit pada kulit saat bulu dihilangkan tetapi hal ini bisa dihindarkan jika kita melakukannya dengan benar.

3.  Teknik Elektrolisis

Teknik ini merupakan teknik baru yang sangat ampuh untuk menghilangkan bulu termasuk bulu ketiak secara permanen. Cara kerja teknik ini adalah memberikan aliran listrik dalam sekala kecil pada bulu untuk membunu sel-selnya sehingga bulu tidak tumbuh kembali. Bagi Anda yang mau menggunakan dengan cara ini, dianjurkan Anda pergi ke profesional dan menyiapkan dana yang lumayan banyak.

4.  Menggunakan Krim Penghilang Bulu

Krim ini bisa dibeli ditoko-toko atau apotek disekitar rumah. Efek positifnya kita akan terbebas dari bulu ketiak selama lebih dari seminggu. Namun efek negatif yang timbul biasanya terjadi alergi pada kulit yang sensitif. Oleh karena itu, untuk mengetahui apakah krim tersebut cocok dengan kulit kita, kita harus melakukan test terlebih dahulu dengan mengoleskan sedikit krim ke kulit ketiak kita.

Sekian dulu tips ini saya berikan. Semoga bermanfaat bagi semuanya. Terima Kasih !!

4 comments:

Anonim mengatakan...

buat cewek2 nih cocok biar gak keliatan ngeri klo lagi angkat tangan hehehe

JIMMY mengatakan...

to jimmy63 = hahaha bener banget

Toko Online Ramuan Madura mengatakan...

tips luar biasa. terima kasih telah berbagi tips menghilangkan bulu ketiak yang meresahkan dan membuat risih saat beraktifitas ini.

chintia lim mengatakan...

Menangkan Jutaan Rupiah dan Dapatkan Jackpot Hingga Puluhan Juta Dengan Bermain di www(.)SmsQQ(.)com

Kelebihan dari Agen Judi Online SmsQQ :
-Situs Aman dan Terpercaya.
- Minimal Deposit Hanya Rp.10.000
- Proses Setor Dana & Tarik Dana Akan Diproses Dengan Cepat (Jika Tidak Ada Gangguan).
- Bonus Turnover 0.3%-0.5% (Disetiap Harinya)
- Bonus Refferal 20% (Seumur Hidup)
-Pelayanan Ramah dan Sopan.Customer Service Online 24 Jam.
- 4 Bank Lokal Tersedia : BCA-MANDIRI-BNI-BRI

8 Permainan Dalam 1 ID :
Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar66

Info Lebih Lanjut Hubungi Kami di :
BBM: 2AD05265
WA: +855968010699
Skype: smsqqcom@gmail.com

Posting Komentar

Template by:

Free Blog Templates